27 April 2023

KHASIAT DAUN UNGU

Daun Ungu atau Graptophyllum Pictum adalah tanaman yang dapat dijadikan sebagai obat herbal yang bermanfaat untuk meredakan gejala wasir (ambeien). Seperti namanya, daun ini memiliki warna yang menarik yaitu ungu, dengan ciri pohon yang kecil, umumnya setinggi 1,5-3 meter, daun dan kulit pohonnya agak berlendir, dan memiliki aroma yang kurang enak. Karena cantik dan menarik, daun ungu […]

Selanjutnya
27 April 2023

EFEK MENGKONSUMSI MAKANAN DENGAN KADAR KOLESTEROL TINGGI

Masyarakat Indonesia tidak asing lagi dengan serba-serbi makanan yang dibuat dari bahan jeroan ayam maupun sapi. Meski terbilang lezat, jeroan ini sepatutnya tidak disantap terlalu sering atau terlalu banyak. Hal itu dikarenakan, konsumsi jeroan memiliki sejumlah efek samping bagi kesehatan. Apalagi jika memakan terlalu sering atau terlalu berlebihan. Jeroan adalah sebutan lain untuk organ dalam dari hewan […]

Selanjutnya
27 April 2023

MANFAAT AKAR BAJAKAH BAGI KESEHATAN

Mencegah Obesitas Konsumsi ekstrak kayu bajakah tampala efektif untuk menurunkan kadar Reactive Oxygen Species (ROS) pada tikus yang mengalami obesitas. Perlu diketahui bahwa ROS berfungsi sebagai molekul yang memberi sinyal pada sel untuk melakukan proses biologis normal. Kadar ROS yang tinggi juga berkaitan erat dengan obesitas. Selain itu, ekstrak kayu bajakah juga bisa menurunkan berat lemak visceral atau lemak […]

Selanjutnya
× Hubungi kami via WhatsApp